- terdiri dari sekutu aktif dan sekutu pasif
- setiap pemilik harus bertanggung jawab penuh terhadap utang-utang
- akta pendirian disahkan dengan notaris
- setoran modal anggota berdasarkan atas kesepakatan bersama
- tanggung jawab pemilik atas utang-utang perusahaan terbatas
berdasarkan data diatas, maka yang merupakan syarat mendirikan perusahaan adalah .
Jawabannya adalah nomor 2, 3 dan 4.
Penjelasan:
Firma adalah persekutuan 2 orang atau lebih yang menjalankan sebuah badan usaha dengan satu nama dan tujuan untuk membagi hasil yang diperoleh dari persekutuan tersebut. Tanggungan tiap orang bukan hanya sebatas modal yang disetor, tetapi seluruh kekayaannya.
Dalam pendirian usaha seseorang harus memastikan berbagai hal yang dibutuhkan. Hal ini dilakukan agar pendirian usahanya dapat berjalan lancar dan ketika sudah bediri usahanya memiliki badan hukum yang jelas. Dalam pendirian usaha tentunya harus memenuhi beberapa persyaratan salah satunya adalah akta pendirian disahkan dengan notaris. Hal ini bertujuan untuk memenuhi aspek legal agar nantinya tidak menimbulkan masalah. Syarat-syarat mendirikan badan usaha yaitu:
- Setiap pemilik harus bertanggung jawab penuh terhadap utang-utang
- Akta pendirian disahkan dengan notaris
- Setoran modal anggota berdasarkan atas kesepakatan bersama
Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah nomor 2, 3 dan 4.