Breaking News

Apabila diketahui
fungsi biaya total (TC) = 2Q² – 4yQ + 20
maka fungsi MC adalah

MC = 4Q – 4y

Pembahasan;
Marginal cost (MC) merupakan tambahan biaya total yang ditanggung perusahaan akibat menambah satu unit barang yang diproduksi. Secara matematis, MC diperoleh dengan cara;
MC = ΔTC/ΔQ, di mana
ΔTC menunjukkan perubahan biaya total
ΔQ menunjukkan perubahan output yang diproduksi

Dalam konteks matematika, ΔTC/ΔQ merupakan slope atau turunan pertama dari funsi TC terhadap Q. Sehingga, nilai MC adalah;
ΔTC/ΔQ = 2 x 2Q²⁻¹ – 1 x 4yQ¹⁻¹ + 0
ΔTC/ΔQ = 4Q – 4y
MC = 4Q – 4y